Presiden Indonesia

Presiden Indonesia
  1. This slideshow requires JavaScript.


    Tahun 1945 – 1967

Presiden:  Ir. Soekarno

presiden-soekarno

Presiden Pertama RI adalah Proklamator kemerdekaan RI, Ir soekarno atau yang lebih akrab dipanggi Bung Karno. Presiden Indonesiia pertama ini lahir di Blitar, Jawa Timur pada 6 Juni 1901. Bung Karno lulus sebagai Insinyur di ITB Bandung. Semenjak masih kuliah sudah aktif berjuang melawan penjajah, untuk kemerdekaan bangsanya. dan pada tanggal 18 Agustus diangkat menjadi Presiden Republik Indonesia.

Wakil Presiden :  Drs. Mohammad Hatta

bung-hatta

Drs. Mohammad Hatta lahir pada 12 Agustus 1902 di Bukir Tinggi, Sumatera Barat. Pernah belajar disekolah tinggi ekonomi di negeri Belanda. Bung Hatta pernah menjadi Ketua PNI Baru di Bandung. Pada 18 Agustus 1945 Bung Hatta diangkat menjadi Wakil Presiden Republik Indonesia.

Continue reading “Presiden Indonesia”